Cara Mempercepat Download Lewat IDM | Download di IDM masih kurang cepet? Kuys, simak tips dari admin untuk menambah kecepatan download lewat IDM agar lebih ngebut dan ngacir.
Sebelumnya kita sudah membahas cara install IDM full versi gratis tanpa serial number, pada artikel ini admin akan share ke temen-temen bagaimana cara untuk mempercepat idm menjadi lebih cepat.
Ya, mungkin kamu juga sudah mengetahui bahwa IDM adalah sebuah aplikasi yang bisa kita gunakan untuk mempercepat proses download.
Cara mempercepat idm dengan cheat engine juga bisa sobat lakukan agar proses download agar lebih cepat.
baca juga: cara menghilangkan fake serial number di IDM tanpa isntall ulang idm
Memang, internet download manager itu sudah cukup cepat untuk membantu kita saat download file dari internet.wi
Tapi kita masih bisa memaksimalkan kecepatan download menggunakan IDM sob, dengan tips yang akan admin share ini, dijamin IDM kamu akan lebih ngebut dan proses download jadi lebih cepat.
Diluar dari pada ini, sebetulnya ada beberapa faktor yang mempengaruhi kecepatan download IDM, seperti rata-rata speed internet yang kita gunakan, server download, dan berbagai hal lainya.
Agar kamu tau seberapa cepat internet yang sedang kamu gunakan, admin sudah pernah bahas soal ini, dimana kamu bisa mengukur kecepatan internet yang sedang kamu gunakan saat ini.
baca disini → cara test speed internet yang kita gunakan
Sealin itu juga, ada beberapa tips yang bisa kamu lakukan untuk mempercepat koneksi download idm ini sob.
Sebetulnya cara mempercepat kinerja idm saat mendownload itu sangat mudah sob, jadi siapa pun bisa melakukan hal ini.
So, sudah penasaran untuk membuat download IDM kamu lebih ngebut?
Langsung simak saja tutorialnya dibawah ini:
cara mempercepat download IDM lebih ngacir
Admin akan berikan 5 cara buat mempercepat koneksi saat download menggunakan IDM, silahkan kamu ikuti caranya dengan seksama agar cara ini work dan download IDM kamu lebih ngebut.
baca juga: cara memunculkan Tombol download IDM yang hilang di youtube
Langnsung simak cara yang pertama dibawah ini
cara mempercepat koneksi download IDM tanpa aplikasi tambahan
1. maksimalkan Setting di aplikasi IDM
Cara ini masih banyak yang belum tau ni, sebetulnya pada IDM itu sendiri ada setingan dimana kita bisa mempercepat koneksi internet download IDM.
Jadi kita tidak perlu menggunakan aplikasi pihak ketiga untuk mempercepat jaringan download idm.
Caranya sangat mudah ko, ikuti langkahnya dibawah ini:
1 → buka IDM kamu
2 → Kemudian Pilih Option
3 → pada tab option kamu pilih connection
Nah disini kita bisa atur kecepatan download IDM kita ni.
4 → Sekarang kamu pilih Connection type/speed, Kamu pilih yang high speed: direct Connection (lihat gambar dibawah ini)
5 → Setelah itu pindah ke bawah sedikit ke bagian max. Connection Number kemudian pada bagian default max. conn, number kamu set ke 32
6 → jangan lupa klik OK dan lihat hasilnya
itu cara pertama cara mempercepat download IDM tanpa aplikasi pihak ketiga, bisa langsung kamu praktekan.
Namun, menggunakan cara ini ada kekurangan dan kelebihannya yang perlu kamu ketahui, jika temen-temen menggunakan High Speed yang ada di IDM.
kelebihan dan kekurangannya adalah sebagai berikut :
kelebihan menggunakan high speed dan jumlah speed 32
- Tentunya proses download menggunakan IM akan lebih cepa, karena IDM menggunakan hampir seluruh jaringan Internet kamu.
- Selain itu, download IDM kamu akan cepat selesai, karena akan memakan jumlah koneksi ke server yang labi bayak. Terlebih jika server mempunyai performa yang sangat bagus.
Kekurangan
- Jika kalian menggunakan High Speed di IDM untuk meningkatkan kecepatan download idm maka jaringan internet kamu akan lemot saat browsing sambil download dengan IDM. hal ini dikarena seluruh source internet kamu disedot oleh IDM.
- Jika kamu terpantau oleh server, biasanya secara otomatis mereka akan membatasi maksimal kecepatan PC lain saat download download. Tidak menutup kemungkinan proses download kamu akan terhenti karena IP kamu di Block, jika hal ini terjadi maka tinggal set dibawah 32, bisa 16 atau lebih rendah lagi.
2. Memaksimalkan kecepatan download IDM dengan mengatur Registry Editor
cara kedua untuk mempercepat proses dowload IDM adalah dengan cara mengedit menu regedit atau registri editor.
cara ini masih belum banyak yang tau bahwa dengan setting menu registry kita bisa mempercepat kecepatan download idm agar lebih maksimal.
Bagaimana caranya? skuy simak dibawah ini:
1 → kamu masuk ke registry editor.
Tekan windows+R di keyboard kamu, kemudian ketik Regedit (lihat gambar dibawah)
2 → kemudian kamu masuk ke
Computer\HKEY_CURRENT_USER\Software\DownloadManager
bisa langsung copy di addressbar
3 → klik 2x pada MaxConnectionsNumber
4 → Lalu kamu rubah value data nya ke 999999 jangan lupa klik OK
3. cara mempercepat koneksi idm dengan cmd
Pada setiap perangkat komputer ada yang namanya CMD (Command Prompt). Dengan CMD ini kita bisa memberikan perintah pada system agar melakukan sesatu dengan perintah CMD.
Nah, kita bisa memaksimalkan koneksi internet dengan beberapa perintah CDM agar jaringan internet yang kita gunakan semakin cepat dan ngebut
caranya? sangat mudah lansung ikuti dibawah ini:
1 → buka CMD sebagai administrator
klik windows+X kemudian pilih Command Prompt (Admin)
2 → cari DNS Server jaringan atau WIFI
Langkah berikutnya kita akan cari DNS Server jaringan internet yang sedang kita gunakan. caranya sangat mudah sob.
ketik perintah ini di CMD : ipconfig/all
3 → Seteleh DNS Server ketemu, sekarang kamu ketik perintah ini di CMD:
ping -l 1000 192.168.43.1 -t
silahkan sesuaikan DNS ini 192.168.43.1 dengan DNS Server kamu masing-masing
Demikian cara mempercepat koneksi download IDM tanpa palikasi yang bisa kamu coba.
baca juga : cara mengetahui password WIFI yang tersimpan
Masih ada beberapa cara lagi untuk meningkatkan kecepatan download IDM di windows kamu yang bisa langsung coba dibawah ini.
Cara mempercepat kecepatan download IDM dengan aplikasi pihak ketiga
Selain memaksimalkan speed unduh IDM tanpa aplikasi tambahan, kamu juga bisa memaksimalkan proses download dengan internet download manager ini menggunakan aplikasi tambahan.
Ya, ada beberapa aplikasi lain yang bisa membantu untuk meningkatkan kecepatan download di IDM.
Diantaranya sebagai berikut:
1. cara mempercepat download menggunakan idm optimizer
Jika kamu tidak mengerti pengaturan IDM yang cukup rumit, kamu bisa menggunakan aplikasi IDM Optimizer.
Ya, karena kamu cukup menggunakan software IDM Optimizer yang bisa melakukan semua itu hanya dengan satu tombol saja.
Pastinya software IDM Optimizer ini dapat melakukan optimasi proses internet download manager di perangkat kamu dengan mudah.
Selengkapnya, Silahkan simak cara menggunakan IDM Optimizer di windows:
1 → Download dan install aplikasi IDM Optimizer di komputer kamu
2 → Setelah berhasil kam install sekarang kamu cukup klik Maximize Now
3 → kemudian restart IDM kamu dan lihat hasilnya
Sekarang kamu buka kembali IDM kamu dan coba download file dari internet.
2. Cara meningkatkan kecepatan download IDM dengan bantuan Proxy
Cara slanjutnya dan cara pamungkas dari admin, kita akan memanfaatkan Proxy untuk menjadi sebuah prantara antara komputer kita dengan server download.
Jadi nanti akan membuat proses download akan semakin cepat dan ngebut.
Gimana caranya? Skuy ikuti disini..
1. Pertama kamu buka situs HideMyAss.
2. Lalu, scroll kebawah dan ceklis opsi LOW pada Anonymity Level.
3. Lalu, centang Fast pada pilihan Speed.
4. Kemudian pilih Fast juga pada Connection Time.
5. Klik Update Result, kamu bisa lihat hasil daftar proxy dan port dengan scroll ke bawah.
6. Setelah itu, masuk ke IDM, pilih menu Download > Options > Proxy/Socks.
7. Isi Proxy sesuai dengan IP Address dan Port sesuai Port pada IDM.
Sekarang kamu bisa gunakan IDM kamu dan coba download file dari internet.
Nah, kiranya itu saja 5 cara mempercepat download di IDM agar lebih gesit dan ngebut.
Tapi harus kamu ingat ya, meski kamu sudah memaksimalkan download internet dengan cara yang diatas, jika jaringan kamu masih lemot mungkin akan berpengaruh, namun tidak begitu signipikan.
Oleh karena itu, silahkan maksimalkan jaringan internet kamu agar download di idm juga semakin cepat dan gesit.
Selamat mencoba.